Langsung ke konten utama

Postingan

Entri yang Diunggulkan

Trik Ampuh: Cara Mudah Membersihkan Kerak Kepala Hitam pada Bayi dengan Aman dan Efektif

Postingan terbaru

Manfaat wedang jahe untuk kesehatan

Manfaat wedang jahe sangat banyak untuk kesehatan tubuh. Selain bisa menghangatkan tubuh saat situasi dingin dan rasanya yang enak dan khas, rupanya jahe juga bisa dipakai untuk mengatasi masalah perut. Jahe termasuk tanaman herbal populer yang dijadikan sebagai obat tradisional, bahkan sejak ribuan tahun lalu oleh para nenek moyang. Hal ini karena jahe mengandung banyak manfaat bagi tubuh dalam menjaga kesehatan tubuh dan mengurangi berbagai keluhan penyakit. Tanaman jahe dikenal memiliki kandungan antibiotik alami. Hal ini karena jahe memiliki ragam manfaat minuman jahe, seperti teh jahe atau susu jahe yang dipercayai bisa menghangatkan perut serta mengatasi berbagai keluhan masalah perut dan pencernaan. Namun jahe masih memiliki banyak manfaat lain yang perlu anda ketahui, antara lain : 1. Mencegah resiko penyakit jantung Minuman jahe rupanya dapat membantu mencegah penyakit jantung.  Hal ini berdasarkan penelitian yang telah menunjukkan bahwa adanya kadungan antioks

Cara alami atasi gatal pada telapak kaki

Pada musim hujan seperti saat ini banyak sekali orang yang mengeluhkan rasa gatal pada telapak kaki mereka.  Sehingga banyak orang yang mencari tahu cara mengatasi gatal-gatal pada telapak kaki secara alami.  Penyebab timbulnya gatal pada telapak kaki sangatlah banyak dan bermacam-macam, seperti virus, kutu air, jamur dan lain sebagainya. Dan yang sering banyak sekali orang abaikan adalah seperti kurangnya menjaga kebersihan lantai, hal ini juga dapat menimbulkan gatal-gatal pada telapak kaki.  Jarang mengepel lantai,jarang menyapu lantai, padahal orang kebanyakan jika masuk rumah tidak menggunakan alas kaki, dan sebelum mereka masuk rumah sendiri , orang tersebut baru saja menginjak lantai lain atau alas kaki yang kotor, hal ini dapat menyebabkan berpindahnya bakteri dari satu tempat ke tempat yang lainnya. Untuk mengatasi telapak kaki yang gatal berikut seputar-kesehatan.com telah merangkumnya dan bisa anda coba sendiri menggunakan bahan yang sering anda jumpai di rumah. Ca

Arti tindihan menurut dunia medis, penyebab dan hal supaya tidak terjadi tindihan

Mitos yang masih di percaya masyarakat indonesia sampai hari ini salah satunya adalah tindihan saat tidur. Masyarakat mempercayai penyebab tindihan ada kaitanya dengan makhluk halus,hal itu dikarenakan ketika seseorang sedang tidur kemudian ada sesosok makhluk halus yang sedang duduk atau ikut tidur tepat di atas badan orang tersebut, sehingga menimbulkan sulit bernafas,sulit bergerak yang kemudian di susul munculnya sosok bayangan tinggi besar di depan mata mereka. Masyarakat mengira sosok bayangan tinggi besar itu adalah makhluk halus penyebab tindihan pada mereka, sehingga mereka mengaitkannya dengan hal mistis. Padahal menurut dunia medis tidak demikian. Berikut seputar-kesehatan.com akan mengulas tentang mitos tindihan dan apa hubungangannya dengan medis. Apa arti tindihan menurut medis? Suatu kondisi dimana seseorang sedang dalam posisi tertidur, namun dalam keadaan sadar dia tidak dapat bangun dan menggerakkan badan ataupun berbicara yang biasanya disertai dengan halu

Anda suka makan krupuk? Ketahui juga nih dampak buruknya bagi kesehatan tubuh

Makan makanan yang pedas pasti kurang lengkap jika tidak ada tambahan kerupuk bukan?yap, bahkan banyak orang yang mengaku tidak benar-benar bisa menikmati makanan tanpa adanya kerenyahan kerupuk sebagai salah satu lauknya. Akan tetapi baru-baru ini telah beredar kabar isu terkait adanya campuran yang tidak lazim seperti lilin dan plastik yang bercampur dengan krupuk tersebut. Beberapa orang pernah melakukan tester dengan membakar kerupuk putih untuk mengetahui kandungan lilin seperti yang telah terjadi pada mie instan. Hasilnya adalah kerupuk ikut terbakar dengan menyala seperti api yang berasal dari lilin yang di nyalakan. Hal ini menjadi indikasi bahwa kerupuk tersebut positif mengandung lilin. Lalu bagaimana lilin bisa masuk ke dalam krupuk dan mempunyai tekstur mirip seperti krupuk biasa? Jawabannya adalah lilin bisa bercampur dengan krupuk pada saat penggorengan krupuk tersebut. Sebelum sang penjual krupuk menggoreng krupuk di dalam minyak yang panas, mereka terlebih

Dua bahan alami untuk memerahkan bibir yang hitam

sumber: pixabay.com Warna bibir merah alami tentu menjadi dambaan bagi semua orang ya. Bibir yang merah alami tentu memerlukan perawatan yang rutin bahkan tak jarang orang mengeluarkan sejumlah uangya untuk melakukan perawatan bibirnya supaya dapat terlihat indah di pandang,terutama untuk kaum wanita. Banyak sekali hal yang bisa membuat warna bibir kembali seperti merah merona tanpa menggunakan lipstik. Yaitu solusinya menggunakan bahan alami,bahkan dengan harga yang sangat terjangkau sekalipun. Berikut beberapa bahan alami yang dapat memerahkan bibir secara alami dan permanen jika dilakukan secara rutin 1.Menggunakan minyak zaitun Sumber gambar: pixabay.com Pertama menggunakan minyak zaitun atau virgin olive oil,jangan lupa pilihnya yang 100% extra virgin olive oil ya atau minyak zaitun alami tanpa bahan tambahan yang lain. Banyak orang yang menggunakan minyak zaitun ini untuk bahan campurran memasak atau minyak urut. Tetapi minyak zaitun juga bi

Jangan salah mengartikan ya, ini perbedaan darah rendah dan kekurangan darah

Kekurangan darah atau anemia adalah salah satu masalah kesehatan yang sangat sering di alami oleh kaum hawa.  Karena punya gejala yang mirip dengan tekanan darah rendah atau hipotensi, yaitu berupa rasa lelah dan pusing , maka banyak orang mengira kekurangan darah dan darah rendah itu sama. Padahal kedua kondisi ini sangatlah jauh berbeda. Agar tidak salah pengertian, berikut akan dibahas perbedaan kekurangan darah (anemia) dan tekanan darah rendah (hipotensi). Anemia atau kekurangan darah adalah kondisi ketika kadar hemoglobin (zat merah darah) dalam tubuh seseorang terlalu rendah.Itulah sebabnya anemia sering di sebut juga dengan kekurangan darah. Sel darah merah yang mengandung hemoglobin dalam jumlah yang cukup akan mampu menyalurkan oksigen ke seluruh tubuh. Anemia terjadi apabila sel darah merah tidak memiliki kandungan hemoglobin yang cukup, salah satu faktornya karena kekurangan zat besi dalam tubuh. Kadar normal hemoglobin berbeda-beda tiap orang, se